Immawan Ovan Bahar
Wiranata akhirnya terpilih sebagai ketua umum Komisariat Agrobistek Periode
2016-2017. Setelah dalam rapat 13 formatur terpilih, Peraih suara terbanyak ke
2 ini diberi amanah untuk menjadi Nahkoda IMM Komisariat agrobistek,
Menggantikan Immawan Hendra Kurniawan.
Immawan Hendra Kurniawan selaku
domisioner ketua umum dalam sambutan penutupnya, berharap semoga kepemimpinan selanjutnya lebih amanah, dan
agrobistek lebih jaya lagi kedepannya.
Sementara itu ketua
umum definitive, Immawan Ovan Bahar Wiranata dalam kesempatan itu mengungkapkan terimakasih
atas kepercayaan yang diberikan. "Semoga dengan amanah sebagai ketua umum
ini, saya bisa berkontribusi banyak untuk membesarkan IMM Komisariat Agrobistek.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar